Senin, 24 Juli 2017

Panduan Penyusunan RPP SD/MI edisi REVISI 2017

Pembelajaran adalah proses interaksi antara siswa dengan siswa, antara siswa dengan peserta didik, sumber belajar dan lingkungan sekitar siswa. Untuk melaksanakan pembelajaran yang aktif guru diwajibkan membuat persiapan mengajar ( RPP ). Banyak faktor yeng mempengarui mengapa guru tidak membuat persiapan mengajar sendiri, diantaranya mudahnya RPP yang diperoleh, guru menganggapnya itu merupakan pekerjaan rutinitas, serta guru belum menguasai bagaimana membuat persiapan mengajar yang baik.
Untuk membuat RPP SD/MI   terbaru sesuai dengan  permendikbud bapak Ibu guru boleh DOWNLOAD DISINI !!!

Panduan Penialaian MTs/SMP

Kurikulum 2013 secara resmi akan diterapkan pada tahun pelajaran 2018/2019 mulai dari jenjang SD/MI sampai dengan jenjang SMA/MA. Pada Tahun pelajaran 2017/2018 ini ternyata sekolah dan madrasah sudah akan menerapkan kurikulum 2013. Berkaitan dengan pelaksanaan kurikulum 2013 pemerintah melalui Permendikbud Revisi Panduan Penilaian 2017.
Bagi bapak Ibu guru yang menginginkan panduan penilaian kurtilas terbaru silahkan
DOWNLOAD DISINI  !!!

Selasa, 18 Juli 2017

Ada berbagai kegiatan persiapan yang wajib dilakukan oleh guru sebelum memulai  proses pembelajaran, mulai membaca buku-buku referensi untuk menambah wawasan, mengidentifikasi sumber-sumber belajar yang relefan, dan menentukan langkah-langkah pembelajaran, sampai menyusun Rencana Pelaksanaan Pembelajaran ( RPP).

Silahkan Download model RPP MTs/SMP  terbaru Revisi 2017

Panduan Penyusunan RPP SD/MI edisi REVISI 2017

Pembelajaran adalah proses interaksi antara siswa dengan siswa, antara siswa dengan peserta didik, sumber belajar dan lingkungan sekitar s...